mysurel
  • Home
  • Sosial Media
  • Bisnis
  • Digital
  • Affiliate
  • Review
  • SEO
  • Advertising
No Result
View All Result
mysurel
  • Home
  • Sosial Media
  • Bisnis
  • Digital
  • Affiliate
  • Review
  • SEO
  • Advertising
No Result
View All Result
mysurel
No Result
View All Result
  • Home
  • Digital
  • Bisnis
  • Sosial Media
  • Affiliate
  • Advertising
  • SEO
  • Lainnya

Formula Digital Marketing Agar Bisnis Tetap Laris

Irfan Juniyanto by Irfan Juniyanto
3 Agustus 2023
in Digital
formula digital marketing
Share on FacebookShare on Twitter

Pusing udah coba sana coba sini untuk menjalankan formula digital marketing? Namun hasilnya gak sesuai ekspektasi?

Sama, saya juga dulunya seperti itu.

Namun sebenarnya klo di sederhanakan, formula digital marketing sepertinya itu-itu aja. Hanya pengembangan saja.

Advertisement
ADVERTISEMENT

Kalo sudah paham kuncian-kunciannya, maka digital marketing itu bukan sesuatu ya wah yang bikin pusing kepala.

Tentunya ini merupakan pengalaman pribadi saya, jika ada perbedaan gak perlu di perdebatkan. Ambil baiknya aja dari saya.

Menarik Untuk Dibaca

cara-membuat-landing-page-profesional

Cara Membuat Landing Page Agar Terlihat Profesional

25 September 2023
apa itu landing page

Apa Itu Landing Page? Katanya Brosur Online Terbaik Saat Ini??

15 September 2023

Pahami Audiens & Target Market Anda

Dua istilah ini sengaja saya satukan, karena sering ketukar, so Anda harus paham.

Audiens itu siapa nantinya yang akan membeli produk tersebut dan target market adalah orang yang akan memakai produk tersebut.

Contoh : Susu Formula, Audien (Ibu & Ayah yang punya bayi) dan Target Market (Anak Bayi).

Sebagai bisnis owner Anda harus tau dengan jelas kedua hal diatas dan jangan sampai keliru. Ketika Anda menjalankan iklan berbayar, pasti bagian ini yang akan ditanyakan oleh platform tersebut, misal pakai google ads atau facebook ads.

Saya jamin, Anda gak akan lari dari kedua hal diatas. Hapal dan pahami betul hal ini dan insya allah Anda gak akan kesusahan dalam menerapkan digital marketing pada bisnis Anda.

Konten yang berisi pesan yang jelas.

Kebanyakan mikir copywriting bikin pesan dalam konten jadi bias. Usahakan konten itu biasa aja, pesannya sampai dan yang menerima pesan bisa mengerti. Sesuaikan saja dengan audiens Anda.

Kalo memang harus menggunakan bahasa gaul karena audiensnya Anda anak muda, maka gunakan aja bahasa gaul tersebut. Yang keliru adalah menggunakan bahasa yang tidak dipahami oleh audiens Anda. Misal jualan jamu di Sulawesi, bahasa yang dipakai bahasa jawa. Ini kurang kena kontennya.

Silahkan buat konten berupa video atau gambar tanpa menghilangkan esensi diatas. Konten video sejauh ini lebih baik ketimbang gambar, tapi klo Anda bisanya cuman bikin gambar, ya gpp. Gak ada alasan untuk gak bikin konten.

Tawarkan Solusi Bukan Produk

Ini mah istilah udah basi, tapi faktor penentu dalam bisnis. Karena pada prinsipnya orang malas dijuali. Tapi kalo dikasih solusi orang bakalan rebutan beli.

Pernah gak Anda ngalamin di ajak kawan Anda ngikut seminar MLM? emang diawal disampaikan nanti kamu harus beli produk ini produk itu.

Gak kan? Anda ditawarkan peluang bisnis biar bisa bebas finansial di usia muda ketimbang muda madesu kayak sekarang (Solusi). Becanda ya, jangan diambil hati, saya curhat doang.

Anda harus sadar betul bahwa gak ada orang yang mau Anda juali yang ada adalah orang butuh solusi dari setiap problem yang mereka hadapi.

Cukup tiga hal itu dulu yang Anda kuasai sebagai pondasi dari digital marketing Anda. Selebihnya formula digital marketing akan Anda temukan sendiri, dari belajar dan coba-coba.

Irfan Juniyanto

Irfan Juniyanto

Tertarik dengan digital marketing dan bisnis online serta suka berbagi tentang apa yang saya ketahui dan apa yang saya lakukan dalam bisnis online saya :)

Menarik Lainnya

cara-membuat-landing-page-profesional

Cara Membuat Landing Page Agar Terlihat Profesional

by Irfan Juniyanto
25 September 2023
0

Pastinya Anda yang menggeluti dunia pemasaran digital sudah tidak asing lagi dengan istilah landing page, mungkin anda sedang mencari bagaimana...

apa itu landing page

Apa Itu Landing Page? Katanya Brosur Online Terbaik Saat Ini??

by Irfan Juniyanto
15 September 2023
0

Postingan kali ini saya akan memberikan informasi yang sangat penting untuk anda seorang digital marketer ataupun pejuang bisnis online, tentang...

kunci sukses sales mobil

Kunci Sukses Sales Mobil Menghadapi Era Digital

by Irfan Juniyanto
5 September 2023
0

Menjadi seorang sales mobil memang bukan merupakan cita-cita kebanykan orang, namun, bagi seorang sales mobil menjadi seorang sales sukses merupakan...

produk digital Indonesia

Produk Digital Karya Anak Indonesia Yang Bantu Tingkatkan Omset Anda

by Irfan Juniyanto
27 Agustus 2023
0

Industri produk digital di Indonesia saat ini sudah memasuki tahap starting, artinya kehadiran produk digital mulai dilirik meskipun tidak oleh...

Next Post
menggarap market lokal

Menggarap Market Lokal Dengan Strategi Digital Marketing

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Review

landing page template terbaik Indonesia

2 Landing Page Template Terbaik Di Indonesia

26 September 2023
review tools adsumo

Review Adsumo: Tools Untuk Mencari Interest & Riset Audience Di Facebook

22 September 2023
Instagridkit Template Feed Instagram

Instagridkit : Template Grid Instagram Feed Paling Keren

19 September 2023
Levidio The Feed

Levidio The Feed Alat Perang Design Konten Sosial Media

10 September 2023
Review Aplikasi Stok Barang Kelola.co

Aplikasi Stok Barang KELOLA.CO: Membuat Stok Opname Lebih Cepat dan Akurat

9 September 2023

Populer

WhatsApp Marketing : Cara Blast Whatsapp Anti Blokir

Nomor Whatsapp Terblokir Jangan Di Buang, Bisa Jadi Itu No Kuat Buat Blast

Cara Mendapatkan Uang Dari Facebook Hanya Dengan Upload Video (FB AD BREAKS)

Contoh Spam Chat WA Tinggi Interaksi dan Konversi Serta Minim Blokir

Cara Mengambil Uang Dari Youtube Langsung Masuk Rekening

10 Pakar Internet Marketing Dunia Yang Wajib Anda Ikuti Biar Sukses

Tips Menghadapi Pembeli yang Tidak Sabaran

Cara Monetisasi Youtube Tanpa 1000 Subscribe Tanpa 4000 Jam Tonton

  • About
  • Kontak
  • Pasang Iklan
  • Privacy Policy

© 2023 MYSUREL - All rights reserved. Published by Irfan Juniyanto

No Result
View All Result
  • Home
  • Sosial Media
  • Bisnis
  • Digital
  • Affiliate
  • Review
  • SEO
  • Advertising

© 2023 MYSUREL - All rights reserved. Published by Irfan Juniyanto